Lapas Ambarawa Terima Kunjungan KPU Kabupaten Semarang

    Lapas Ambarawa Terima Kunjungan KPU Kabupaten Semarang
    Lapas Ambarawa Menerima Ketua KPU Kabupaten Semarang

    AMBARAWA - Lapas Kelas IIA Ambarawa menerima kunjungan Ketua KPU Kabupaten Semarang di ruang kerja Kalapas Ambarawa, Mujiarto, Jumat (1/12/2023). 

    Kalapas Ambarawa Mujiarto menyampaikan menyambut baik kunjungan Ketua KPU Kabupaten Semarang beserta rombongan dalam rangka silaturahmi dan koordinasi terkait agenda pemilu Tahun 2024.

    "Kegiatan ini sangatlah penting karena merupakan sinergitas antara Lapas Ambarawa dan KPU Kabupaten Semarang untuk memenuhi hak warga binaan dalam pemilu nanti, jangan sampai hak warga binaan dalam memilih tidak terakomodir dan dapat menimbulkan masalah di Lapas, " ungkapnya.

    Lebih lanjut, Lapas Ambarawa dalam pemilu Tahun 2024 didirikan 2 TPS khusus untuk warga binaan, silahkan kalau KPU Kabupaten Semarang, jika membutuhkan data warga binaan Lapas Ambarawa siap untuk melayani.

    "Harapan kita bagi warga binaan yang belum terdapat dl DPT dan belum ada NIK nya untuk dibantu dalam perekaman E-KTP nya nanti karena ini sangat penting guna kelancaran dan suksesnya agenda nasional pemilihan umum Tahun 2024, " ungkap Mujiarto. 

    Kegiatan ini juga merupakan ajang silaturahmi dan perkenalan bagi Kalapas dan Komisioner KPU Kabupaten Semarang yang sama-sama baru.

    (LASAMBAWA).

    jawa tengah semarang ambarawa lapas ambarawa lapas ambarawa terkini kalapas ambarawa mujiarto mujiarto kunjungan kpu semarang di lapas ambarawa berita dan informasi lapas ambarawa terkini dan terbaru hari ini berita narapidana lapas ambarawa terkini dan terbaru hari ini berita lapas dan rutan indonesia terkini dan terbaru hari ini kpu semarang kemenkumham jateng kemenkumham hari ini kemenkumham https://ambarawa.24jam.co.id/lapas-ambarawa-menerima-komisioner-kpu-kabupaten-semarang
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Kalapas Ambarawa, Mujiarto Hibur WBP Dengan...

    Artikel Berikutnya

    Apel Serah Terima Regu Pengamanan Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025
    Irjen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Para Kolonel Jajaran Mabes TNI
    Dandim 1715/Yahukimo Hadiri Sosialisasi Pemilihan DPRK Kabupaten Yahukimo Bersama Forkopimda

    Ikuti Kami